Cara Membuat Tulisan Seperti My Trip My Adventure Di Android Mudah

My Trip My Adventure, siapa yang tidak kenal dengan acara ini, acara tentang menjelajah alam-alam yang ada di indonesia,  oops, tapi droider-indonesia disini bukan untuk review acara ini, melainkan ngasih tau, bagaimana cara membuat logo seperti " My Trip My Adventure "

Cara Membuat Tulisan Seperti My Trip My Adventure

Sebelum Memulai Tutorial, Kalian Harus Mempunyai :
1. Hp Android Pastinya
2. Aplikasi Picsay
3. Font Disperador Stencil (by Dafont)

Langkah-Langkah Membuat Tulisan Seperti My Trip My Adventure

1. Buat Folder Fonts Di Memory Telepon
Cara Membuat Tulisan Seperti My Trip my Adventure

2. Pindahkan Font Disparador Stencil Ke Folder Fonts
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

3. Kemudian Buka Picsay, Klik New Blank Picture
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

4. Setting Lebar Dan Tinggi gambarnya, saya setting seperti ini supaya jika di tampilkan di komputer gambarnya tidak pecah-pecah
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

5. Karena Saya Ingin membuat Background berwarna hitam, maka setting seperti ini 
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

6. Setelah itu klik tanda centang, kemudian klik create, maka tampilan akan seperti ini
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

7. Kemudian klik effect lalu klik title
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure
8. Kemudian pencet tombol menu di hp (biasanya tombol menu yg garis-garis di samping tombol home), lalu klik font
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

9. Setelah di Klik Font akan tampil seperti ini, kemudian klik custom font
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

10. Lalu Pilih Font disperdador stencil
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

11. Sekarang tinggal buat tulisan nya, pertama-tama buat garis dengan cara ketik tombol - , kemudian klik tanda centang
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

12. Kemudian atur ukuran garis nya,
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

13. Jika Garis diatas sudah jadi, kita buat garis yang di bawah dengan cara di duplicate, klik aja garis yang tadi, lalu pilih duplicate, terus geser ke paling bawah
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

14 Nah Sekarang tinggal membuat tulisan nya, cara nya sama seperti membuat garis tadi, cuma kita ganti tulisan aja
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

cara membuat tulisan seperti my trip my adventure

15. Sudah jadi, sekarang tinggal kita simpan, dengan cara klik Export lalu pilih save picture to album , terus tinggal pilih lokasi tempat gambarnya mau disimpen dimana.
cara membuat tulisan seperti my trip my adventure


Nah Cukup Sekian Tutorial cara membuat tulisan seperti my trip my adventure, semoga kalian mengerti dan dapat berkreasi.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

2 komentar

komentar
3 January 2016 at 11:25 delete

Gan cara download font nya gimana , kasih tau gan

Reply
avatar
12 January 2016 at 14:18 delete

kunjungi link diatas, via dafont, terus klik download bro

Reply
avatar

sudah membaca artikel diatas?
jika kebingungan, silahkan berkomentar